Sabtu, 12 September 2015

Pengenalan dan Pengaturan Perangkat Komputer (Windows 7)

Cara mengetahui atau mengenali perangkat computer Anda pada sistem operasi Windows 7 :
1. Arahkan pointer ke arah icon START, kemudian ketik “dxdiag” pada kolom search seperti yang ditampilkan gambar di bawah ini.
1
2. Kemudian tekan tombol ENTER untuk memprosesnya, dan akan muncul kotak dialog seperti yang ada di bawah ini. (Page I)
2
3. Pilih next page untuk menuju ke laman operasi berikutnya. (Page 2)
3
4. Next page. (Page 3)
4
5. Next page. (Pege 4)
5
6. Namun, untuk melihat gambaran umum perangkat computer Anda secara keseluruhan, Anda dapat melakukannya dengan cara klik kanan pada tombol START dan pilih Open Windows Explorer, maka akan muncul kotak dialog seperti yang digambarkan dibawah ini.
6
7. Kemudian klik kanan pada menu Computer dan pilih Properties pada kotak dialog yang muncul.
7
8. Maka akan muncul gambar spesifikasi perangkat computer Anda seperti yang di tunjukkan gambar di bawah ini.
8
Cara melakukan kostumisasi atau pengaturan perangkat keras pada sistem operasi computer :
1. Keyboard
  • Arahkan pointer ke arah icon START, kemudian klik kiri, maka akan muncul kotak dialog seperti di bawah ini.
1,1
  • Kemudian pilih control panel.
1,2
  • Maka akan muncul kotak dialog sperti gambar di bawah ini, kemudian pilih menu Keyboard.
1,3
  • Dengan adanya kotak dialog seperti yang di bawah ini, Anda langsung dapat melakukan kostumisasi pada keyboard perangkat Anda.
1,4
2. Mouse
  • Selain perangkat keyboard , Anda juga bisa melakukan kostumisasi atau pengaturan pada perangkat lainnya, salah satu contohnya adalah Mouse dengan memilih menu Mouse setelah melakukan langkah 1-3 yang telah dijelaskan di atas. Kemudian, akan muncul kotak dialog untuk melakukkan kostumisasi pada perangkat Mouse seperti yang terlihat pada gambar dibawah ini.
Mouse


Terima kasih.
By Yahya Ramadhani (G84120050)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar